Antisipasi Gangguan Keamanan, Anggota Polsek Bogor Tengah Lakukan Patroli di Jam Rawan

    Antisipasi Gangguan Keamanan, Anggota Polsek Bogor Tengah Lakukan Patroli di Jam Rawan

    KOTA BOGOR – Anggota Polsek Bogor Tengah Polresta Bogor Kota Polda Jabar melaksanakan patroli wilayah hukum Bogor Tengah.

    Hal itu sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso.

    Patroli dilakukan pada lokasi dan jam rawan gangguan keamanan sekaligus memberi himbauan kepada masyarakat untuk menjaga keamanan ketertiban.

    “Kami menghimbau peran serta dari warga masyarakat menjaga keamanan lingkungan nya, upaya pencegahan seperti ronda malam dan siskamling agar dilakukan, ” ucap Kapolsek Bogor Tengah Kompol Surya, Sabtu (7/10/2023).

    Humas Polsek Bogor Tengah Polresta Bogor Kota Polda Jabar.

    polresta bogor kota
    Sjah Nur

    Sjah Nur

    Artikel Sebelumnya

    Berikan Layanan Prima Kepada Warga, Jajaran...

    Artikel Berikutnya

    Satlantas Polsek Bogor Tengah Gatur Lalin...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    DIALOG PUBLIK DAN PENGUATAN INTEGRASI SOSIAL PASCA PILKADA 2024 DI JAWA BARAT
    Bareskrim Polri Ungkap Jaringan Narkoba Internasional, Selamatkan 9 Juta Jiwa 
    Dispenad Nobatkan Pendam V/Brawijaya Sebagai Satuan Penerangan Terbaik Tahun 2024

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll