Antisipasi Kerawanan Wilayah, Bhabinkamtibmas Polsek Bogor Utara Standby 

    Antisipasi Kerawanan Wilayah, Bhabinkamtibmas Polsek Bogor Utara Standby 

    KOTA BOGOR – Bhabinkamtibmas Polsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar stand by di kantor Kelurahannya masing-masing.

    Hal tersebut sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso.

    “Adapun para bhabinkamtibmas melaksanakan stand by di kelurahannya masing-masing agar sewaktu waktu ada kejadian bisa cepat mendatangi lokasi kejadian, ” ucap Kapolsek Bogor Utara Kompol Puji Astono.

    “Dan para bhabinkamtibmas melaksanakan patroli pada jam kecil di sekitar wilayah bina’annya antisipasi gangguan keamanan, ” pungkasnya.

    Humas Polsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar

     

    Sjah Nur

    Sjah Nur

    Artikel Sebelumnya

    Tak Mengenal Musim, Satuan Lalu Lintas Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Monitoring PPDB di SMKN...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Mabes TNI Gelar Upacara Peringatan Hari Bela Negara Ke-76 Tahun 2024
    Polri Siapkan Ambulans Udara Selama Operasi Lilin 2024 untuk Dukung Libur Nataru Aman
    Panglima TNI: Setiap Tindakan Yang Kalian Lakukan Jadi Cerminan Wajah TNI dan Negara Indonesia Di Mata Dunia

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll