Bersama Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Bogor Tengah Memperbaiki Jalanan Rusak

    Bersama Warga, Bhabinkamtibmas Polsek Bogor Tengah Memperbaiki Jalanan Rusak

    KOTA BOGOR – Bhabinkamtibmas Kelurahan Sempur Polsek Bogor Tengah Polresta Bogor Kota Polda Jabar bersama warga melakukan perbaikan jalan secara mandiri di Lebak Pilar Kelurahan Sempur.

    Hal itu sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso.

    Bhabinkamtibmas Sempur Aipda Rachmat Ismanto bersama warga ikut serta memperbaiki jalanan yang berlubang dengan cara menambal menggunakan pasir dan batu.

    Kegiatan tersebut dilakukan untuk menghindari kecelakaan dan untuk memperlancar jalanan yang digunakan warga Kampung Lebak Pilar.

    “Untuk Bhabinkamtibmas agar  hadir ditengah masyarakat sehingga dapat menciptakan situasi yang kondusif diwilayahnya, ” ucap Kapolsek Bogor Tengah Kompol Surya.

    Humas Polsek Bogor Tengah Polresta Bogor Kota Polda Jabar.

    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Sindangsari...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Gunung Batu Motivasi Warga...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    KN. Tanjung Datu-301 Selamatkan MT Silver Sincere Yang Tenggelam
    Bhabinkamtibmas Gudang Aipda Erik Rojak Gelar Silaturahmi, Ingatkan Warga Waspadai Hoaks Pasca Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Paledang Aiptu Hendi Gelar Silaturahmi, Ingatkan Warga Jaga Persatuan dan Hindari Hoaks Pasca Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas Kebon Kelapa Aipda Devi Sukma Nugraha Gelar Silaturahmi dengan Warga dan Tokoh Agama, Himbau Jaga Kamtibmas Pasca Pilkada 2024

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll