Bhabinkamtibmas Antisipasi kejahatan Jalanan dan Tawuran Remaja

    Bhabinkamtibmas Antisipasi kejahatan Jalanan dan Tawuran Remaja

    KOTA BOGOR – Bhabinkamtibmas Kelurahan Pakuan dan Kelurahan Muarasari Polresta Bogor Kota Polda Jabar berpatroli bersama antisipasi kejahatan jalanan dan tawuran remaja.

    Hal tersebut sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso.

    Yakni agar senantiasa jajarannya melaksanakan kegiatan patroli wilayah binaan nya agar terciptanya keamanan dan kenyamanan lingkungan.

    “Dengan adanya kegiatan tersebut diharapkan masyarakat dapat merasa nyaman dan aman, Bhabinkamtibmas Kelurahan Pakuan dan Muarasari bersinergi bersama-sama masyarakat mengamankan lingkungan, ” ucap kapolsek Bogor Selatan Kompol Diana Sulistiowati, Minggu (28/5/2023).

    Pelaksanaan kegiatan patroli bersama ini dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Kelurahan Pakuan Aiptu Kelik Suharyanta, Bhabinkamtibmas Kelurahan Muarasari Aiptu Riyanto bersama masyarakat dan RT RW setempat di jalan Ra Tajur hingga Pakuan.

    polresta bogor kota
    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Cerita Kanit Binmas dan Anggota Samapta...

    Artikel Berikutnya

    Larut Malam Satlantas Polsek Bogor Selatan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Urai Kepadatan Unit Lalu Lintas Polsek Bogor Timur Lakukan Pengaturan
    Upaya Ciptakan Harkamtibmas Kondusif Polsek Bogor Barat Tingkatkan Patroli
    Turun Langsung Jaga Kota Bogor, Kapolsek Bogor Tengah Gencarkan Patroli Malam Minggu
    Polisi Amankan 6 Remaja di Bogor, Dua Celurit Ikut Disita

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll