Bhabinkamtibmas Ciluar Laksanakan Sambang ke Pos Security PT STL

    Bhabinkamtibmas Ciluar Laksanakan Sambang ke Pos Security PT STL

    KOTA BOGOR – Bhabinkamtibmas Ciluar Polsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar melaksanakan sambang dan dialogis dengan security di PT. Sumber Trijaya Lestari (STL).

    Hal itu sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso.

    “Membahas terkait harkamtibmas di area PT STL dan berikan himbauan terkait keamanan, ” Ucap Kapolsek Bogor Utara Kompol Puji Astono melalui Bhabinkamtibmas Ciluar, Selasa (9/7/2024).

    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Ciparigi Menghadiri...

    Artikel Berikutnya

    Kapolsek Bogor Selatan Sambangi Kelurahan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pusterad Raih Juara Umum Kejurnas Judo Kasad CUP XV 2024
    Panglima TNI Terima Kunjungan Kehormatan Kepala Staf Angkatan Laut India
    Panglima TNI Hadiri Pengucapan Sumpah Pimpinan KPK, Pelantikan Ketua Wantannas  serta Gubernur Kalsel

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll