Bhabinkamtibmas Ciparigi Hadiri Acara Peduli Keluarga dan Balita Rawan Stunting di Kelurahan

    Bhabinkamtibmas Ciparigi Hadiri Acara Peduli Keluarga dan Balita Rawan Stunting di Kelurahan

    KOTA BOGOR – Bhabinkamtibmas Ciparigi Polsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar bersama Lurah Ciparigi dan Seklur Ciparigi mendampingi Perwakilan anggota Organisasi PIM (Perempuan Indonesia Maju) melaksanakan kegiatan Pemberian Makanan Tambahan (PMT) untuk Balita yang masuk kategori Stunting di Aula Kantor Kelurahan Ciparigi.

    Hal itu sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso.

    “Kegiatan tersebut sekaligus memberikan edukasi kepada orang tua yang anaknya stunting dan memberikan bingkisan (susu SGM, Biskuit, Telur dan daging ayam), ” ucap Kapolsek Bogor Utara Kompol Puji Astono melalui Bhabinkamtibmas Ciparigi, Kamis (26/10/2023).

    “Adapun untuk jumlah yang hadir sebanyak 23 anak, ” pungkasnya.

    Humas Polsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar.

    polresta bogor kota
    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Ciparigi Lakukan Pengamanan...

    Artikel Berikutnya

    Blue Patrol Polsek Bogor Utara Laksanakan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Pelantikan Pj. Gubernur Sulawesi Selatan
    Puspen TNI Gelar Coffee Morning Bersama Pegiat Media Sosial
    Lantamal I Hadiri Perayaan Natal Tahun 2024 Bersama Kasad di Wilayah Kodam I/BB
    Inilah Upaya Polisi Salurkan Bantuan dari Pemkot   

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll