Bhabinkamtibmas Komapk Bersinergi Dengan Babinsa Ciluar Lakukan Pemusnahan Produk Kadaluarsa

    Bhabinkamtibmas Komapk Bersinergi Dengan Babinsa Ciluar Lakukan Pemusnahan Produk Kadaluarsa

    KOTA BOGOR – Bhabinkamtibmas Ciluar Polsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar bersama Babinsa menghadiri undangan PT. ADI Sosro di Jalan Raya Jakarta Bogor KM 52 No. A1 RT 02 RW 01 Kelurahan Ciluar dalam rangka acara pemusnahan produk PT. Sosro yang sudah kadaluarsa maupun kemasan yang rusak.

    Hal itu sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso.

    “Menghadiri undangan PT Adi Sosro dalam rangka acara pemusnahan produk PT. Sosro yang sudah kadaluarsa maupun kemasan yang rusak, ” ucap Kapolsek Bogor Utara Kompol Puji Astono melalui Bhabinkamtibmas Ciluar, Sabtu (27/1/2024).

    “Serta memberikan himbauan kepada menejemen dan karyawan agar tetap disiplin dalam menerapkan keselamatan kerja, ” pungkasnya.

    Humas Polsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar

    polresta bogor kota
    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Jajaran Bhabinkamtibmas Kedung Halang Kawal...

    Artikel Berikutnya

    Unit Lantas Polsek Bogor Tengah Gelar Giat...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kisah Bripka Erick Berdayakan ODGJ di Subang: Mereka Butuh Cinta Kasih
    Cerita Sevina Nyawanya  Selamat Berkat Aksi Heroik Aipda Anumerta  Anditia
    Polsek Bogor Timur Lakukan Pengaturan Imbas dari Pengalihan Arus
    Polsek Bogor Utara Monitoring Kegiatan Halal Bihalal Ormas

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll