Bhabinkamtibmas Sempur Monitoring dan Amankan Acara Maulid Nabi Muhammad

    Bhabinkamtibmas Sempur Monitoring dan Amankan Acara Maulid Nabi Muhammad

    KOTA BOGOR – Bhabinkamtibmas Kelurahan Sempur Polsek Bogor Tengah Polresta Bogor Kota Polda Jabar hadiri acara Maulid Nabi Muhammad SAW di Nurul Iman.

    Hal itu sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso untuk senantiasa ikut serta dalam kegiatan keagamaan di wilayah.

    Kegiatan yang dilaksanakan di Masjid Nurul Iman Lebak Kantin Kelurahan Sempur dalam rangka Maulid Nabi Muhammad SAW 1444 Hijriyah.

    Hadir sebagai penceramah KH Anwar Sanusi Pimpinan Pesantren Lembah Arafah Megamendung Kab. Bogor.

    “Kegiatan yang dilakukan Bhabinkamtibmas dalam rangka pengamanan dan juga sekaligus ikut serta dalam kegiatan keagamaan yang diselenggarakan di wilayah nya, ” ujar Kapolsek Bogor Tengah Kompol Surya, Rabu (6/12/2023).

    Hadir dalam acara tersebut Bhabinkamtibmas Sempur Aipda Rachmat Ismanto, Babinsa Koptu Andry beserta warga masyarakat.

    Humas Polsek Bogor Tengah Polresta Bogor Kota Polda Jabar

    polresta bogor kota
    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Guru SMP Kurnia Dapat Penyuluhan Kamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Satlantas Polsek Bogor Tengah Turun ke Jalan...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Bhabinkamtibmas Aiptu Untung Sudiyono Gelar Kunjungan Silaturahmi dengan Bapak Bahri di RT 02 RW 10
    Kapolresta Bogor Kota Dampingi Wakil Ketua MPR RI Tinjau Program Makan Bergizi Gratis di Kota Bogor
    Bakamla RI Siap Dukung Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2025
    Bentuk Kepedulian Polisi Terhadap Anak, Bhabinkamtibmas Polsek Bogor Tengah Monitoring Kegiatan Posyandu

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll