Ciptakan Rasa Aman, QR Bogor Utara Laksanakan Patroli ke Perumahan

    Ciptakan Rasa Aman, QR Bogor Utara Laksanakan Patroli ke Perumahan

    KOTA BOGOR – Piket patroli QR Polsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar melaksanakan patroli dan dialogis dengan Security perumahan yang berada di wilayah Bogor Utara.

    Hal itu sesuai dengan arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso.

    “Laksanakan patroli dan dialogis dengan security serta memberikan himbauan agar antisipasi rumah yang di tinggal pemiliknya untuk mudik, ” ucap Kapolsek Bogor Utara Kompol Puji Astono “Dan laksanakan patroli berkala pada jam jam rawan tindak kriminalitas, ” pungkasnya.

    Humas Polsek Bogor Utara Polresta Bogor Kota Polda Jabar.

    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Bogor Barat Giatkan Patroli Rumah...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi Tawuran dan Genk Motor, Polsek...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kapolri Cek Pengamanan Perayaan Momen Tahun Baru 2025 di Bundaran HI
    Bhabinkamtibmas Kelurahan Genteng Laksanakan Sambang Warga Komplek Pakuan Hills, Himbau Jaga Kamtibmas Pasca Pilkada 2024
    Sambangi Warga Perumahan BNR, Bhabinkamtibmas dan Babinsa Himbau Jaga Kamtibmas Pasca Pilkada 2024
    Bhabinkamtibmas dan Babinsa Gelar Silaturahmi dengan Tokoh Agama dan Masyarakat Kampung Margabakti Pasca Pilkada 2024

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll