Polresta Bogor Kota Cooling System Masyarakat Jaga Kerukunan dan Persatuan Menjelang Pemilu

    Polresta Bogor Kota Cooling System Masyarakat Jaga Kerukunan dan Persatuan Menjelang Pemilu

    Bogor Kota - Polresta Bogor Kota Polda Jabar, menyampaikan Cooling System Kamtibmas kepada masyarakat untuk terus menjaga kerukunan dan silaturahim di tengah dinamika menjelang pemilihan umum.

    Dalam himbauan tersebut, Polresta Bogor Kota mengajak warga untuk saling menghargai perbedaan pilihan dan dukungan, serta menghindari potensi perpecahan yang dapat mengganggu keamanan dan ketertiban.

    Pentingnya menjaga persatuan diungkapkan oleh Polresta Bogor Kota, yang mengingatkan bahwa perbedaan pendapat adalah hal yang wajar dalam demokrasi. Namun, kerukunan dan toleransi adalah kunci untuk menciptakan suasana yang aman dan harmonis. Melalui komunikasi yang baik dan saling menghormati, diharapkan masyarakat dapat berkontribusi pada pelaksanaan pemilu yang damai dan sukses.

    Hidajat

    Hidajat

    Artikel Sebelumnya

    Polresta Bogor Kota Melaksanakan Kegiatan...

    Artikel Berikutnya

    Blue Patrol Unit Sabhara Polsek Bogor Utara...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kapolri Tegaskan Desk Ketenagakerjaan Polri untuk Lindungi Hak Buruh
    Polri Bentuk Desk Ketenagakerjaan, Jembatani Sengketa Perusahaan dan Buruh
    Panglima TNI Resmikan Gedung Trisula Denjaka dan Serahkan Ransus Mobile Dual Ramp System
    Polri Ungkap Tiga Kasus Besar Judi Online: Sita Aset Rp61 Miliar, Ungkap Sindikat Internasional

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll