Polsek Bogor Selatan Stanby Pengaturan Pengalihan Arus Jembatan otista

    Polsek Bogor Selatan Stanby Pengaturan Pengalihan Arus Jembatan otista

    KOTA BOGOR – Satuan Lalu Lintas Polsek Bogor Selatan Polresta Bogor Kota Polda Jabar melaksanakan kegiatan pengaturan pengalihan arus pasca penutupan jembatan otista.

    Sesuai arahan Kapolresta Bogor Kota Kombes Bismo Teguh Prakoso agar senantiasa jajarannya melaksanakan kegiatan pengamanan dan pengaturan Lalu Lintas pasca di tutup nya jembatan otista.

    “Dengan adanya kegiatan tersebut diharapkan masyarakat dapat merasa nyaman dan aman saat beraktivitas malam hari, ” ucap Kapolsek Bogor Selatan Kompol Diana Sulistiowati.

    Hadir dalam kegiatan tersebut Aiptu Tatang personil lalu lintas Polsek Bogor Selatan beserta Dishub Kota Bogor di simpang ahoy.

    Sjah Nur

    Sjah Nur

    Artikel Sebelumnya

    Bhabinkamtibmas Antisipasi kejahatan Jalanan...

    Artikel Berikutnya

    Antisipasi Curas Curat Curanmor dan Tawuran...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hadiri Penutupan Pleno Hima Persis, Kapolri: Mari Jaga Keberagaman Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045
    Silahturami Kamtibmas antara Polri dan Ormas Bakoma, Jaga Keamanan Kota Bogor
    Hadiri Penutupan Pleno Hima Persis, Kapolri: Mari Jaga Keberagaman Untuk Wujudkan Indonesia Emas 2045
    Pangkoopsud II Dikukuhkan sebagai Warga Kehormatan Divisi Infanteri 3 Kostrad

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll